Pasti semua kita sepakat bahwa “MENUNGGU” merupakan suatu pekerjaan yang membosankan. Postingan ini hanya mengungkapkan pengalaman Menunggu Penghasilan US$ 10 dari Google Adsense. Bayangkan selama 4 bulan menunggu penghasilan 10...
Kerja santai dapat duit dari Penghasilan Online, itulah istilah yang tepat kalau punya website dipasang script google adsense. Mengapa tidak? Beberapa hari tidak kerja, tidak ada postingan baru , tapi ...
Kemarin dapat US$ 21 (dua puluh satu dollar US) dari Mr.google, kalau dikalikan currency atau nilai tukar mata uang rupiah terhadap dollar – satu dollar sama dengan Rp 9500 berarti...
Hari ini setelah beberapa kali masuk http://www.google.com/adsense untuk melihat “Earning’s Today”, sepertinya grafik menunjukan penurunan. Waduh … apa sebabnya ???.. Mengapa Penghasilan Google Adsense tidak menentu. Bagaimana caranya meningkatkan pendapatan...
Memantau perkembangan website dengan melihat jumlah pengunjung atau visitor yang menjelajahi website kita perlu dilakukan. Dengan demikian dapat diketahui kinerja website apakah banyak didatangi orang atau sepi pengunjung. Pengunjung yang...
Sebuah artikel yang menarik dan berkualitas pada Internet pasti banyak diminati untuk dibaca. Banyak sekali pilihan untuk menulis artikel yang menarik, unik dan original. Artikel menarik yang ditulis itu bisa...
Perubahan dilakukan oleh Hosting Gratis 000webhost dengan para afiliasi-nya adalah memperpanjang masa verifikasi dari tiap pendaftaran. Masa verifikasi yang tadinya hanya 30 hari dirubah menjadi 60 hari karena begitu banyak...
Betapa terkejutnya ketika membaca email dengan judul pesan “Penayangan iklan Google AdSense telah dinonaktifkan untuk situs Anda“. Mengapa email seperti ini bisa dikirim oleh Mr. Google. Waduh.. ada masalah apa...
Seorang teman meminta untuk mendaftarkan blog-nya ke Google Adsense. Memang cara untuk mendaftar di Google adsense belum dipahaminya. Dia memberikan user dan password blogger.com disertai copy-an KTP supaya mendaftar dengan...
Mau isi pulsa hp, flash modem, dan juga mau isi pulsa Blackberry, total semua sekitar 400 ribu rupiah. Wah… pengeluaran bulan ini ternyata cukup banyak. Namun tidak perlu khawatir, ada...